Pages

Kamis, 23 Desember 2010

NIKAH itu NIKMAT

Oleh: Abu Mulazamah al-Jami’i barakallahu fi auqatihi âmîn

Mukaddimah
  
قال الله تعالى:                                              
وَأَنْكِحُوا الْأَيَامَى مِنْكُمْ وَالصَّالِحِينَ مِنْ عِبَادِكُمْ وَإِمَائِكُمْ إِنْ يَكُونُوا فُقَرَاءَ يُغْنِهِمُ اللَّهُ مِنْ فَضْلِهِ وَاللَّهُ وَاسِعٌ عَلِيمٌ (32)  [النور : 32]
“Dan kawinkanlah orang-orang yang sedirian (jomblo/duda/janda) di antara kamu, dan orang-orang yang layak (berkawin) dari hamba-hamba sahayamu yang lelaki dan hamba-hamba sahayamu yang perempuan. Jika mereka fakir, Allah akan memampukan mereka dengan karunia-Nya. Dan Allah Maha luas (pemberian-Nya) lagi Maha Mengetahui.” Q.S. an-Nur (24): 32.
و قال النبي عليه الصلاة و السلام:
النِّكَاحُ مِنْ سُنَّتِي ، فَمَنْ لَمْ يَعْمَلْ بِسُنَّتِي , فَلَيْسَ مِنِّي ، وَتَزَوَّجُوا ، فَإِنِّي مُكَاثِرٌ بِكُمُ الأُمَمَ ، وَمَنْ كَانَ ذَا طَوْلٍ فَلْيَنْكِحْ ، وَمَنْ لَمْ يَجِدْ فَعَلَيْهِ بِالصِّيَامِ ، فَإِنَّ الصَّوْمَ لَهُ وِجَاءٌ. (جه 1846- عَنْ عَائِشَةَ)

          Buku ini menampilkan sedikit sekali dari hadits-hadits shahih seputar nikah. Nikah dalam bahasa Arab memiliki 2 arti: mengumpulkan, dan melakukan hubungan intim.
          Buku ini mungkin tidak begitu menarik bahkan mungkin tidak cocok untuk para santri di ma’had-ma’had Islami. Maka ana memohon maaf kepada mereka, juga memohon maaf kepada akhuna Abu Zaidan. InsyaAlloh akan ada buku yang ana tulis yang cocok untuk para santri thalabatul ilmi penuntut ilmu syar’i. Alhamdulillah.

SEGERA TERBIT BUKUNYA, INSYAALLOH...

0 komentar:

Posting Komentar

 

Blogger news

Blogroll

About